• Forum Sumbar
  • homepage
  • Kontak
  • Privacy Policy
  • Tim Redaksi
Senin, November 3, 2025
  • Login
  • Home
  • Berita
  • Artikel
  • Opini
  • Advertorial
  • Kontak
No Result
View All Result
Forum Sumbar
  • Home
  • Berita
  • Artikel
  • Opini
  • Advertorial
  • Kontak
No Result
View All Result
Forum Sumbar
No Result
View All Result

Ribuan Peserta Ramaikan HUT PORPI, HKN dan Hari Armada RI di Pariaman

2 November 2025
in Berita
Reading Time: 2min read
Views: 104
Ribuan orang meriahkan HUT PORPI di Pariaman. (Foto : Kominfo)

PARIAMAN, forumsumbar —Ribuan peserta meramaikan kegiatan dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Persatuan Olahraga Pernapasan Indonesia (PORPI) ke-44 Tingkat Nasional, Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 dan Hari Armada Republik Indonesia Tahun 2025 di Panggung Utama Pantai Gandoriah, Kota Pariaman, Minggu (2/11/2025).

Walikota Pariaman Yota Balad, dalam sambutannya mengungkapkan kebanggaannya atas dipilihnya Kota Pariaman sebagai tuan rumah.

“Ini adalah momen penting bagi Kota Pariaman untuk menunjukkan komitmen kita dalam memajukan budaya hidup sehat. Sinergi antara PORPI, Dinas Kesehatan, dan TNI AL Kodaeral II adalah bukti nyata kolaborasi yang kuat demi masyarakat yang sehat dan sejahtera. Tidak hanya itu, kegiatan ini juga meningkatkan UMKM dan masyarakat di Kota Pariaman,“ ujarnya.

Lihat Juga

Tidak Kantongi Izin Edar, Satpol PP Padang Amankan Minuman Beralkohol

Tidak Kantongi Izin Edar, Satpol PP Padang Amankan Minuman Beralkohol

2 November 2025
16
Digelar di Tanah Datar, Sabudaya Tampilkan Berbagai Penampilan Seni Budaya Minang dan Bazar UMKM

Digelar di Tanah Datar, Sabudaya Tampilkan Berbagai Penampilan Seni Budaya Minang dan Bazar UMKM

2 November 2025
16
Sudah Berusia 30 Tahun, Dinas PUPR Dharmasraya Perbaiki Jembatan Batanghari Sungai Langkok

Sudah Berusia 30 Tahun, Dinas PUPR Dharmasraya Perbaiki Jembatan Batanghari Sungai Langkok

2 November 2025
13

Seperti yang telah diberitakan sebelumnya, ribuan anggota PORPI sengaja datang ke Kota Pariaman untuk memeriahkan tiga iven nasional pada satu kegiatan. Adapun ribuan anggota PORPI tersebut terdiri dari 20 provinsi di Indonesia, antara lain Provinsi Sumatera Utara, Sumatera Selatan, Sumatera Barat, Bengkulu, Kepulauan Riau, Riau, Lampung, Bangka Belitung, Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan, Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, DIY, Jawa Timur, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Papua Tengah dan Papua Selatan.

“Rangkaian kegiatan ini telah kita laksanakan dari beberapa hari sebelumnya, dimana beberapa hari yang lalu kita telah melaksanakan gotong royong bersama Kodaeral II Padang, bakti kesehatan. Dan hari ini kita mengawali kegiatan dengan senam massal, lomba senam kreasi bersama PORPI dan Koderal II Padang dan pelantikan PORPI Kota Pariaman dan munas PORPI tingkat nasional, “ tambahnya.

Sementara itu, Komandan Kodaeral II Padang, Laksamana Muda TNI Sarimpunan Tanjung usai pembukaan tiga iven besar ini mengucapkan terima kasih kepada Pemko Pariaman yang telah sukses menjadi tuan rumah pada kegiatan besar ini.

“Kita sengaja memilih Kota Pariaman menjadi pusat kegiatan ini karena Kota Pariaman merupakan salah satu Kota Maritim dan ini merupakan wujud kemanunggalan TNI dengan rakyat. Tidak hanya itu, hal ini juga menjadi kewajiban kita bersama, untuk memeriahkan kegiatan besar di dilaksanakan di Kota Pariaman,“ ungkapnya.

Walikota Pariaman Yota Balad bersama tamu dan undangan. (Foto : Kominfo)

Rangkaian acara tidak hanya fokus pada olahraga, tetapi juga pada aksi nyata pengabdian kepada masyarakat.

“Pada kesempatan ini kita juga berpasrtisipasi dan menyatu bersama masyarakat, seperti kegiatan bakti sosial yaitu memberikan bantuan makanan kepada siswa di Kota Pariaman dan bersih-bersih pantai. Kita berharap kedepannya akan ada kegiatan lainnya di Kota Pariaman sehingga akan meningkatkan kebersamaan bersama masyarakat, mendorong dan memotivasi masyarakat untuk hidup sehat dan yang paling utama adalah meningkatkan ekonomi masyarakat di Kota Pariaman,‘ tutupnya.

Acara ditutup dengan penganugerahan penghargaan kepada para pegiat PORPI dan Kodaeral II Padang serta peninjauan langsung fasilitas kesehatan dan stand UMKM. Suksesnya acara ini tidak hanya meningkatkan kesadaran akan pentingnya kesehatan, tetapi juga memberikan dampak positif signifikan terhadap pergerakan ekonomi lokal, terutama sektor UMKM dan perhotelan.

(R/Kominfo)

ShareTweetSendShare
Previous Post

Digelar di Tanah Datar, Sabudaya Tampilkan Berbagai Penampilan Seni Budaya Minang dan Bazar UMKM

Next Post

Tidak Kantongi Izin Edar, Satpol PP Padang Amankan Minuman Beralkohol

BeritaTerkait

Tidak Kantongi Izin Edar, Satpol PP Padang Amankan Minuman Beralkohol
Berita

Tidak Kantongi Izin Edar, Satpol PP Padang Amankan Minuman Beralkohol

2 November 2025
16
Digelar di Tanah Datar, Sabudaya Tampilkan Berbagai Penampilan Seni Budaya Minang dan Bazar UMKM
Berita

Digelar di Tanah Datar, Sabudaya Tampilkan Berbagai Penampilan Seni Budaya Minang dan Bazar UMKM

2 November 2025
16
Sudah Berusia 30 Tahun, Dinas PUPR Dharmasraya Perbaiki Jembatan Batanghari Sungai Langkok
Berita

Sudah Berusia 30 Tahun, Dinas PUPR Dharmasraya Perbaiki Jembatan Batanghari Sungai Langkok

2 November 2025
13
Jadi Agenda Rutin, Pemkab Tanah Datar Gelar Rakor “Sinar Cinta” di Alam Terbuka
Berita

Jadi Agenda Rutin, Pemkab Tanah Datar Gelar Rakor “Sinar Cinta” di Alam Terbuka

2 November 2025
17
Bangun Kesadaran Sejak Dini, KSB Koto Tangah Edukasi Siswa SMPN 13 Padang tentang Siaga Gempa dan Tsunami
Berita

Bangun Kesadaran Sejak Dini, KSB Koto Tangah Edukasi Siswa SMPN 13 Padang tentang Siaga Gempa dan Tsunami

1 November 2025
29
Tindaklanjuti Laporan Masyarakat, Satpol PP Padang Evakuasi Orang Terlantar
Berita

Tindaklanjuti Laporan Masyarakat, Satpol PP Padang Evakuasi Orang Terlantar

31 Oktober 2025
7
Next Post
Tidak Kantongi Izin Edar, Satpol PP Padang Amankan Minuman Beralkohol

Tidak Kantongi Izin Edar, Satpol PP Padang Amankan Minuman Beralkohol

Please login to join discussion

Most Viewed Posts

  • Gubernur Sumbar: PSBB Berakhir, Diganti New Normal (35,615)
  • Ranah Minang Berduka, Haji Boy Lestari Dt Palindih Berpulang ke Rahmatullah (34,684)
  • Senin Depan Tidak Juga Cair Bantuan Covid-19, Gubernur Sumbar Dilaporkan ke Presiden (33,864)
  • VCO (Virgin Coconut Oil) Dapat Digunakan sebagai Obat Membunuh Covid-19 (31,796)
  • Heboh, Satu Orang PDP Covid-19 dari Payakumbuh Meninggal di RSAM Bukittinggi (28,293)
  • Pepatah Petitih Minangkabau tentang Kebersamaan Beserta Maknanya (26,492)
  • Tabuik, ‘Perang Karbala’ di Jantung Kota Pariaman (23,061)
  • Blaster, Klub Motor Legendaris Kota Padang (22,031)
  • Sijunjung Jebol, Seluruh Sumbar Zona Merah Covid-19 (22,023)
  • Boy Rafli Amar Dt Rangkayo Basa Termasuk 5 Komjen Calon Kapolri yang Diajukan Kompolnas ke Presiden (21,771)

Berita Lainnya

‘Ajo JKA Pulang Kampuang’

‘Ajo JKA Pulang Kampuang’

20 Februari 2025
112
‘Raja Penyair’ Pinto Janir: Bangun ‘Rumah Budaya’ Bintang 7 di Taman Budaya Sumbar!

‘Raja Penyair’ Pinto Janir: Bangun ‘Rumah Budaya’ Bintang 7 di Taman Budaya Sumbar!

14 Juni 2024
270
‘Sisi Gelap’ DBL Caketum IKA Unand #NoworNever #KitoNanSantiang

‘Sisi Gelap’ DBL Caketum IKA Unand #NoworNever #KitoNanSantiang

30 Juli 2021
442
“75 Tahun Prof Harris Effendi Thahar”: Menyala! Dalmenda dan Ka’bati Ikut Baca Puisi

“75 Tahun Prof Harris Effendi Thahar”: Menyala! Dalmenda dan Ka’bati Ikut Baca Puisi

13 Desember 2024
181
“75 Tahun Prof Harris Effendi Thahar”: Pemprov Sumbar Dukung Upaya Pemajuan Kebudayaan

“75 Tahun Prof Harris Effendi Thahar”: Pemprov Sumbar Dukung Upaya Pemajuan Kebudayaan

5 Januari 2025
87
“78 Tahun Sang Maestro Penulis Indonesia Makmur Hendrik”, Hary: Unand Siap Jadi Episentrum Gerakan Kebudayaan

“78 Tahun Sang Maestro Penulis Indonesia Makmur Hendrik”, Hary: Unand Siap Jadi Episentrum Gerakan Kebudayaan

17 Mei 2025
120
“78 Tahun Sang Maestro Penulis Indonesia Makmur Hendrik”: Unand Menggelegar oleh Puisi

“78 Tahun Sang Maestro Penulis Indonesia Makmur Hendrik”: Unand Menggelegar oleh Puisi

5 Juni 2025
104
“Abrar Yusra and the Ocean of Letters”: A Poetry Collection by Leni Marlina (PPIPM-Indonesia, Poetry-Pen IC, Indonesian Writer of Satu Pena Sumbar, Indonesian Creator of AI Era, FSM, ACC SHILA)

“Abrar Yusra and the Ocean of Letters”: A Poetry Collection by Leni Marlina (PPIPM-Indonesia, Poetry-Pen IC, Indonesian Writer of Satu Pena Sumbar, Indonesian Creator of AI Era, FSM, ACC SHILA)

24 Februari 2025
102
“Abrar Yusra dan Samudera Aksara”: Kumpulan Puisi Leni Marlina (PPIPM-Indonesia, Poetry-Pen IC, Satu Pena Sumbar, Kreator Era AI, FSM, ACC SHILA)

“Abrar Yusra dan Samudera Aksara”: Kumpulan Puisi Leni Marlina (PPIPM-Indonesia, Poetry-Pen IC, Satu Pena Sumbar, Kreator Era AI, FSM, ACC SHILA)

24 Februari 2025
103

Portal berita forumsumbar.com diterbitkan oleh PT. BANGKA LIMABELAS MULTIMEDIA, merupakan situs berita dari Sumbar.

Kantor : Jl. Bangka No. 15 Wisma Warta Ulak Karang – Padang (25133)

HP / WA : 081275665100

  • Kontak
  • Privacy Policy
  • Tim Redaksi

Hak Cipta oleh Forum Sumbar 2022

No Result
View All Result
  • Forum Sumbar
  • homepage
  • Kontak
  • Privacy Policy
  • Tim Redaksi

Hak Cipta oleh Forum Sumbar 2022

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In